Prediksi SPAL vs Cagliari 17 September 2017 – Liga Seri A Italia masih berlangsung. Dan kali ini, giliran SPAL dan Cagliari yang akan berhadapan. Mereka pasalnya akan bertemu pada tanggal 17 September 2017 di Stadion Paolo Mazza. Bagi kalian yang ingin menyaksikan pertandingannya, kalian bisa menyaksikan pertandingan tersebut pada jam 20.00 WIB. Kedua tim ini pernah sekali bertemu, yakni pada tanggal 16 Agustus 2016. Dan pada saat itu, Cagliari lah yang menang dengan skor 5-1. Namun bagaimanakah pertandingan mereka tahun ini?
Untuk tahun ini, SPAL yang diberikan kesempatan untuk menjadi tuan rumah. Dan karena mereka menjadi tuan rumah, tentu saja mereka akan bermain semaksimal mungkin agar tidak dijadikan bahan olok-olokan karena kalah. Dari 5 pertandingan yang telah mereka jalani, ada 2 pertandingan saja yang berhasil mereka menangkan. Yang paling baru, mereka berhasil mengalahkan Renate dengan skor 1-0 (13 Agustus 2017).
Prediksi SPAL vs Cagliari 17 September 2017 – Sementara itu, dari kubu Cagliari, dari 5 pertandingan terakhir mereka, tidak satu pun pertandingan berhasil mereka menangkan. Pertandingan paling anyar mereka, yakni pada tanggal 13 Agustus 2017, mereka tak mampu mengakhiri pertandingan dengan kemenangan. Mereka harus puas saja dengan skor 1 sama saat melawan Palermo.
Pertandingan kali ini bisa dikatakan berat bagi Cagliari. Mereka boleh menjadi pemenang saat berhadapan dengan SPAL tahun lalu, namun belum tentu sekarang mereka akan berhasil seperti dulu. SPAL yang memililki track record bertanding lebih baik akan memperkuat performanya.
16/08/16 Cagliari 5 – 1 SPAL 2013
22/07/17 Lazio 2 – 0 SPAL 2013
26/07/17 SPAL 2013 2 – 0 Triestina
31/07/17 Perugia 1 – 1 SPAL 2013
07/08/17 SPAL 2013 1 – 1 Chievo
13/08/17 SPAL 2013 1 – 0 Renate
22/07/17 Brescia 2 – 2 Cagliari
29/07/17 Cagliari 0 – 1 Olbia
06/08/17 Crotone 2 – 2 Cagliari
08/08/17 Fenerbahçe 1 – 0 Cagliari
13/08/17 Cagliari 1 – 1 Palermo
SPAL 2013 : Meret, Gasparetto, Silvestri, Arini, Giani, Cremonesi, Antenucci, Floccari, Finotto, Marchegiani, Bonifazi,
Cagliari : Regini, Muriel, Silvestre, Quagliarella, Pavlovic, Linetty, Sala, Barreto, Torreira, Alvarez, Viviano.