Prediksi Reus Deportiu vs Real Zaragoza 8 Mei 2017 – Prediksi lanjutan pertandingan putaran kedua Liga Spanyol devisi dua kali ini mempertemukan dua klub papan tengah yaitu Reus vs Zaragoza. Saat ini Reus berada di posisi 13 dengan torehan 45 poin, sedangkan Zaragoza berada pada posisi 11 dengan jumlah poin 46. Pada pertemuan leg pertama kedua tim pada 27 November , berakhir dengan skore 2 -2.
Untuk memprediksi pertandingan antara kedua tim pada leg kedua, kami akan memberikan review 5 laga terakhir dari masing-masing team.
Reus
2 Mei : Gimnastic vs Reus ( 0-1 )
23 April : Reus vs Alcorcon ( 0-0 )
18 April : Levante vs Reus ( 0-0 )
9 April : Reus vs Huesca ( 0-1 )
2 April : Lugo vs Reus ( 1-0 )
Hasil pertandingan : 1 kali menang, 2 kali draw, 2 kali kalah.
Zaragoza
30 April : Zaragoza vs Getafe ( 1-2 )
23 April : Mirandes vs Zaragoza ( 0-1 )
17 April : Zaragoza vs Malorca ( 1-0 )
10 April : Almeria vs Zaragoza ( 2-2 )
3 April : Zaragoza vs Valladolid ( 1-1 )
Hasil pertandingan : 1 kali kalah, 2 kali seri, 2 kali kalah.
Prediksi Reus Deportiu vs Real Zaragoza 8 Mei 2017 – Menimbang dari 5 laga terakhir yang telah di jalani oleh Reus ataupun Zaragoza, menunjukkan bahwa dari segi performa tim Zaragoza lebih stabil jika di bandingkan Reus. Maka dari itu banayak yang memprediksikakan laga kedua antara kedua tim akan lebih didominasi oleh Zaragoza. Namun sebagai tuan rumah Reus juga tak ingin kehilangan muka di depan public sendiri. Torehan 3 poin menjadi tujuan dari sang pe latih. Di prediksikan pada pertandingan nanti kedua pelatih akan menurunkan full team. Berikut ini adalah prediksi line up kedua tim.
Zaragoza
Penjaga gawang : Alvaro Raton
Pemain belakang : Rodriguez, J. Enrique, L Cabrera, J. Casado
Pemain tengah : Javier Ros, Alberto Zapater, Manu Lanzarote, Cani, Juan Munoz
Pemain depan : Angel Rodriguez
Reus
Penjaga gawang : Edgar Badia
Pemain belakang : A. Martinez, P. Atienza, S. Babic, A. Benito
Pemain tengah : Rafa Garcia, A. Lopez Garai, Ramon Folch
Pemain depan : Jorge Diaz, Fran Carbia, David Querol
Head to heat Reus vs Zaragoza
27 Nov : Zaragoza vs Reuz ( 2-2 )
Berdasarkan ulasan diatas, pertandingan yang di jadwalkan akan berlangsung di kandang Reus akan berjalan seimbang. Mengingat hasil pertemuan leg pertama juga berhasil seri.