Prediksi Barcelona vs Espanyol 10 September 2017 – Skuad Barcelona nampaknya masih dalam tahap penyesuaian para pemain usai ditinggal Neymar dan harus nyaman bertengger diposisi kedua klasemen liga Spanyol, pasukan Ernesto valverde ini nampaknya belum menunjukkan kekuatan terbaik mereka bahkan harus lapang dada menerima dua kali kekalahan oleh rival abadinya Real Madrid dan hanya mampu mengukir dua kali kemenangan dari lima laga terakhir yang dijalani.
Berlabel klub raksasa, mengalami dua kali kekalahan merupakan catatan buruk bagi Barca yang harus diperbaiki oleh Messi CS pada pertemuannya dengan Espanyol pekan ini jika tak ingin kembali mengalami kekalahan. Namun usai dua kali bertemu dengan Los Blancos dan mengalami kekalahan, tapi kini skuad Barca mulai menyesuaikan kekuatannya hingga mulai memperbaiki kekuatan line belakang dan line depannya bahkan gawang Barca sudah mulai cukup sulit untuk dibobol penyerang lawan dan line depan sudah mampu menyerang dengan mencetak gol digawang lawan dengan dua kali kemenangan.
Prediksi Barcelona vs Espanyol 10 September 2017 – Berbeda dengan Barca yang mulai berhasil meningkatkan kekuatannya, Espanyol justru semakin menurun, usai mampu mencatat dua kali kemenangan, kini kekuatan Espanyol semakin menurun dengan mengalami dua kekalahan bahkan harus dipermalukan dimarkas sendiri oleh Leganes 27/8/2017.
Berhasilkah Barca semakin meningkatkan kekuatan pemainnya dengan mempertahannya line belakang dari gol Espanyol dan meningkatkan line depan dengan menyerang gawang Espanyol ? kita saksikan nanti.
Head to Head Barcelona vs Espanyol :
Lima Pertandingan Terakhir Barcelona :
Lima Pertandingan Terakhir Espanyol :
Prediksi Susunan Pemain Kedua Tim :
Barcelona : M. ter Stegen, Piqué, Jordi Alba, Aleix Vidal , S. Umtiti, Iniesta , I. Rakitić, Busquets, Sergi Roberto, L. Messi, Deulofeu
Espanyol : Pau López, Javi López , Naldo, Aarón Martín, José Jurado , Javi Fuego, David López, H. Pérez , P. Piatti, Gerard Moreno, Léo Baptistão
Prediksi Barcelona vs Espanyol 10 September 2017 4 – 1