Prediksi Atletic Bilbao vs Barcelona 29 Agustus 2016 – Athletic Bilbao bersiap membuat kejutan untuk Barcelona di awal musim ini. Peperangan kolosal keduanya akan berlangsung di markas besar Athletic Bilbao, San Mames. Bisa jadi, Athletic Bilbao akan membuat Barcelona kocar kacir pada pertandingan yang akan berlangsung pada Senin, 29 Agustus 2016 pukul 2:15 WIB. Tapi, Barcelona yang sebelumnya telah menghajar Real Betis 6-2, bersiap kembali untuk menghancurkan Athletic Bilbao tepat di depan mata supporter mereka.
Pada 5 pertandingan sebelumnya, Barcelona selalu tampil gemilang dan berhasil menumpas Athletic Bilbao secara sempurna. Bahkan tercatat pada laga 18 Januari 2016 lalu, Athletic Bilbao dihajar habis tanpa ampun dengan skor 6-0. Selain itu, di 5 pertandingan Barcelona yang sebelumnya, Barcelona selalu tampil apik menghancurkan lawan-lawannya. Mereka hanya kalah 1 kali saat melawan Liverpool di ICC kemarin. Liverpool berhasil membabat El Barca dengan skor tanpa balas 4-0.
Prediksi Atletic Bilbao vs Barcelona 29 Agustus 2016 – Di sisi yang lain, Athletic Bilbao memiliki data statistik yang kian menurun. Dari 5 pertandingan terakhir, mereka hanya menang 1 kali, kalah 2 kali dan imbang 2 kali. Tapi, musim lalu Athletic Bilbao tampil lebih agresif. Bisa saja kali ini dengan pertempuran yang diadakan di kandang, mereka akan bangkit dan mampu memukul El Barca dengan kejutan. Walau terdengar sulit, bukan berarti mustahil jika bentrok kali ini dimenangkan oleh Athletic Bilbao. Pastinya, El Barca tidak akan membiarkan ini terjadi.
Head To Head Athletic Bilbao vs Barcelona :
Lima Pertandingan Terakhir Athletic Bilbao:
Lima Pertandingan Terakhir Barcelona :
Prediksi Susunan Pemain Atletico Bilbao vs Barcelona :
Atletico Bilbao : Iraizoz, San José, Balenziaga, Bóveda, A. Laporte, Raúl García, Susaeta, Beñat, De Marcos, Aduriz, Iñaki Williams
Barcelona: Cillissen, Piqué, Jordi Alba, S. Umtiti, A. Turan, I. Rakitić, Busquets, Sergi Roberto, Denis Suárez, L. Messi, L. Suárez